Posts

Showing posts from July, 2009

Menambahkan Blogger Meta Tags ke HTML Layout

kamu ingin meningkatkan performa blogmu di search engine?... sedikit sharing dari saya Dengan memambahkan META TAG ke blogmu.. dimana nantinya Blogmu Akan lebih mudah ter index ke search engine.. * Pertama jelas login ke account blogger mu.. klik… CUSTOMIZE / TEMPLATE / Edit HTML * Cari Kode HTML Berikut. Code: <title><data:blog.pagetitle/></title> Format Blogger Meta Tags Terlihat Seperti Ini: Code: <meta content='My blog description goes here' name='description'/><meta content='my blog,keywords,go here' name='keywords'/> Letakkan Meta Tag tersebut sesudah code diatas tadi (setelah title tag). Hasil akhirnya kira-kira kayak gini: Code: <title><data:blog.pagetitle/></title><meta content='My blog description goes here' name='description'/><meta content='my blog,keywords,go here' name='keywords'/> Save dan check Dengan free Web Page Analyser